speed bump merupakan salah satu alat atau benda yang digunakan untuk menahan laju kecepatan para pengendara melintas. speed bump berasal dari bahasa inggris yang terdiri dari kata speed dan bump. speed yang memiliki arti kecepatan, bump yang memiliki arti benjolan. yang jika di gabungkan memiliki arti benjolan kecepatan. dimana benjolan kecepatan ini dipasang agar para pengendara saat dalam batas maksimal kecepatan dapat mengurangi kecepatannya agar tidak terjatuh dan menghindari kecelakaan.
speed bump ini berwarna kuning dan hitam. kami membuat berdasarkan syarat dan ketentuan yang berlaku sesuai dengan peraturan kemenhub.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar